PROPOSAL SISTEM DIGITAL MARKETING PADA PASAR CIPULIR

1.   Latar Belakang

       Media Digital kini sudah menjadi media penting yang digunakan disetiap kalangan. Hal ini dapat dilihat dari bagaimana Indonesia menjadi pengguna Facebook terbesar ke dua di dunia. Jenis – jenis media digital yang sering digunakan saat ini yaitu : Youtube, Facebook, Twitter, Path, dan Instagram, yang di mana masing – masing dari jenis media digital tersebut mempunyai fungsi yang hampir sama, yaitu berkomunikasi. Fungsi lain dari penggunaan media digital, yaitu : branding, sharing, promotion, dan marketing, dalam dunia pemasaran disebut dengan digital marketing.

       Sebelum mengerti tentang pemasaran digital harus dipahami tentang apa itu pemasaran. Menurut Handi Irawan (2009) Pemahaman tentang pemasaran secara sederhana adalah segala aktivitas dari mulai proses mendapatkan informasi tentang konsumen sampai dengan proses delivery produk atau jasa kepada konsumen. Pemasaran yang berbasis pada digital akan memberikan gambaran, bagaimana proses tersebut sebagian atau seluruhnya dikombinasikan ke dalam bentuk kontak baru dengan konsumen melalui internet. Ini adalah sebuah terobosan baru untuk membangun hubungan dengan konsumen melalui media baru.

       Digital Marketing atau yang disebut dengan pemasaran digital dapat dilakukan melalui telepon genggam (handphone), SMS, e-mail, blog, website, situs jejaring sosial dan lain-lain. Dengan adanya media-media tersebut, informasi yang ingin disampaikan oleh produsen ataupun perusahaan dapat dengan cepat sampai ke konsumen dan selanjutnya dapat terjadi interaksi langsung antara produsen dan konsumen, maupun antara pelaku pasar. Respon dari konsumen sangat berarti bagi perusahaan, karena perusahaan dapat mengetahui keinginan pasar terhadap produk yang dipasarkan.

       Pasar Cipulir sebagai salah satu pusat pasar grosir di Jakarta, dengan lahan dan bangunan yang cukup luas terkadang membuat konsumen kesulitan untuk menemukan infromasi toko atau keperluan yang akan dicari. Dengan tidak mengetahui letak dan denah toko, maka konsumen akan terugikan dari sisi waktu maupun tenaga. Berdasarkan kondisi tersebut produsen ataupun perusahaan diharuskan menerapkan digital marketing, agar konsumen dapat lebih mudah mendapatkan informasi – informasi terkait pasar tersebut.

2.   Perumusan Masalah

   Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan sebelumnya, maka dirumuskan beberapa permasalahan yang akan dibahas, yaitu :
        a. Bagaimana pelaksanaan Digital Marketing sebagai media promosi di pasar Cipulir.
       b. Bagaimana tanggapan konsumen mengenai Digital Marketing sebagai media promosi di pasar Cipulir.
   c. Bagaimana Digital Marketing mampu memberikan informasi yang dibutuhkan kepada konsumen.

3.   Maksud dan Tujuan

     Berdasarkan latar belakang dan perumusan masalah yang telah diuraikan di atas, maka maksud dan tujuan penelitian penulisan laporan ini adalah :
     a. Membagun sistem informasi Pasar Digital (Digital Marketing) yang memudahkan konsumen untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan.
    b. Aktifitas konsumen lebih efektif dan efisien, dikarenakan informasi pada Digital Marketing sudah tersedia.

4.   Batasan Masalah

    Dalam pembangunan aplikasi sistem informasi Digital Marketing ini dibuat beberapa batasan masalah agar bahasan lebih terfokus dalam pemecahan masalah yang telah dirumuskan, batasan masalah tersebut adalah sebagai berikut :
          a. Aplikasi berbasis java web programming.
          b. Observasi dilakukan dalam lingkup pasar Cipulir.
     c. Informasi mencakup letak toko, informasi seputar pemilik dan juga barang yang diperjual belikan.

5.   Tinjauan Pustaka


6.   Rancangan layar dan menu


Gambar 1 : Tampilan home page sebelum login


Gambar 2 : Tampilan saat pilih toko

Logika Bilangan Fibonacci pada JSP (Revisi)

Hay Gaes, selamat hari Rabu :D

Dalam kesempatan kali ini saya akan menerangkan sedikit tentang penerapan logika bilangan fibonacci pada bahasa pemrograman JSP.

Bilangan Fibonacci adalah sebuah bilangan dimana hasil dari penjumlahan fibonacci merupakan penjumlahan 2 bilangan sebelumnya, dan dilakukan secara berulang (rekursi).

Sebagai contoh input bilangan pertama adalah 0, dan bilangan ke-2 adalah 1, maka hasil yang didapat adalah 0 1 1 2 3 5 8 13 21 34 55 89 dan seterusnya.




Implementasi pada bahasa pemrograman


Pada saat menampilkan perhitungan fibonacci, maka penjumlahan antara lain

bil 1, bil 2
bil 3 = bil 1 + bil 2
bil 4 = bil 2 + bil 3
bil 5 = bil 3 + bil 4
bil 6 = bil 4 + bil 5
dan seterusnya.

Script


<%
String c = request.getParameter("angka1");
    //memanggil parameter "angka1" pada home.jsp (form input data)
String d = request.getParameter("angka2");
    //memanggil parameter "angka2" pada home.jsp (form input data)
int min1 = Integer.parseInt(c);
    //parse String to Integer
int max1 = Integer.parseInt(d);
    //parse String to Integer
int[] feb = new int[max1];
    //define array baru dengan maximum nilai array adalah variable max1
feb[0] = 0;
feb[1] = 1;
    //define array[0] dan array[1] untuk perhitungan awal
for(int i=2;i<max1;i++){
    feb[i] = feb[i-1] + feb[i-2]
        //looping i dimulai dari 2, karena feb[0] dan feb[1] sudah ter-define sebelumnya
        //feb[2] = feb[2-1] + feb[2-2]
        //feb[2] = feb[1] + feb[0]
        //feb[2] = 1 + 0 = 1
        //feb[3] = feb[3-1] + feb[3-2]
        //feb[3] = 1 + 1 = 2
        //feb[4] = feb[4-1] + feb[4-2]
        //feb[4] = 2 + 1 = 3
        //feb[5] = feb[5-1] + feb[5-2]
        //feb[5] = 3 + 2 = 5
        //feb[max1] = dan seterusnya
}
for(int i=min1;i<max1;i++){
    if(feb[i]>=min1 && feb[i]<max1){
      out.print(feb[i] + " ");
          //jika feb[i] lebih besar sama dengan dari nilai "min1" dan feb[i] lebih kecil "max1"
          //maka cetak nilai array dari feb[i]
          //jika persyaratan (if) tidak terpenuhi, maka lanjut proses looping 
    }
}
%>

Penjelasan Penggalan Script

Penggalan script berikut menambahkan sebuah variable (String) dimana variable tersebut berfungsi untuk mendapatkan parameter pada home.jsp (halaman input data), dan juga sekaligus untuk parsing dari type data String ke type data Integer.

String c = request.getParameter("angka1");
String d = request.getParameter("angka2");
int min1 = Integer.parseInt(c);
int max1 = Integer.parseInt(d);

Setelah parameter yang kita butuhkan sudah berhasil ter-define, maka selanjutnya kita masuk kedalam tahap logika coding utama.

int[] feb = new int[max1];
feb[0] = 0;
feb[1] = 1;
for(int i=2;i<max1;i++){
    feb[i] = feb[i-1] + feb[i-2]
}
for(int i=min1;i<max1;i++){
    if(feb[i]>=min1 && feb[i]<max1){
      out.print(feb[i] + " ");
    }
}

Proses berjalan nya coding sebagai berikut :

  • Define array baru int[] feb = new int[max1], dengan nilai maximum array adalah variable max1.
  • Define array[0] dan array[1] untuk perhitungan awal.
  • Looping nilai i dimulai dari "2", dikarenakan array[0] dan array[1] sudah ter-define terlebih dahulu, dan nilai i lebih kecil dari nilai max1.
  • feb[i] = feb[i-1] + feb[i-2]
          1. feb[2] = feb[2-1] + feb[2-2]
    • feb[2] = feb[1] + feb[0]
    • feb[2] = 1 + 0 = 1
          2. feb[3] = feb[3-1] + feb[3-2]
    • feb[3] = 1 + 1 = 2
          3. feb[4] = feb[4-1] + feb[4-2]
    • feb[4] = 2 + 1 = 3
          4. feb[5] = feb[5-1] + feb[5-2]
    • feb[5] = 3 + 2 = 5
          5. feb[max1] = dan seterusnya
  • Proses looping nilai i dimuali dari nilai "min1" hingga lebih kecil nilai "max1"
  • Jika feb[i] lebih besar sama dengan nilai "min1" dan feb[i] lebih kecil dari nilai "max1", apabila if kondisional tersebut benar maka cetak nilai array feb[i]. Apabila if kondisional tidak terpenuhi, akan kembali lakukan proses looping untuk menentukan nilai array feb[i] selanjutnya.

Form input angka



Output bilangan fibonacci



Demikianlah logika implementasi bilangan fibonacci pada JSP.
Semoga bermanfaat :)

Logika Bilangan Prima pada JSP (Revisi)

Hay Gaes, selamat hari Rabu :D

Berikut ini saya akan menerangkan sedikit tentang penerapan logika bilangan prima pada bahasa pemrograman JSP.

Bilangan prima, dalam matematika bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari angka 1 yang faktor pembaginya adalah 1 dan bilangan itu sendiri. Seperti contoh 2 dan 3 adalah bilangan prima, 4 bukan bilangan prima karena 4 bisa dibagi 2. Sepuluh bilangan prima yang pertama adalah 2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, 19, 23 dan 29.

Implementasi pada bahasa pemrograman

Jika kita akan menampilkan perhitungan bilangan prima pada aplikasi yang telah kita buat, kita bisa menggunakan logika perhitungan modulus. Dimana hasil dari modulus adalah 1 maka bilangan tersebut adalah bilangan prima, dan apabila hasil sebuah modulus adalah 0 maka bilangan tersebut bukan bilangan prima.

Contoh :
7 mod 2 = 1 (Bilangan Prima)
8 mod 2 = 0 (Bukan Bilangan Prima)

Script

<%
String a = request.getParameter("angka1");
    //memanggil parameter "angka1" pada home.jsp (form input data)
String b = request.getParameter("angka2");
    //memanggil parameter "angka2" pada home.jsp (form input data)
int min = Integer.parseInt(a);
    //parse String to Integer
int max = Integer.parseInt(b);
    //parse String to Integer
for(int i=min;i<=max;i++){
    //looping dari angka terkecil hingga angka terbesar
    int x = 0;
    //Variable untuk penandaan bilangan
    for(int j=2;j<=i;j++){
        //perhitungan modulus
        if(i%j==0){
            if(i!=j){
                x = 1;
                //jika i mod j = 0, jika benar apakah i != j, jika benar maka x bernilai "1"
            }
            if(x != 1 && i==j){
                out.print(i+",");
                //jika i = j dan x != 1 maka bilangan i adalah bilangan Prima
                //jika bukan, lakukan looping pada perhitungan modulus
            }
        }
    }
}
%>

Penjelasan Penggalan Script

Penggalan script berikut menambahkan sebuah variable (String) dimana variable tersebut berfungsi untuk mendapatkan parameter pada home.jsp (halaman input data), dan juga sekaligus untuk parsing dari type data String ke type data Integer.

String a = request.getParameter("angka1");
String b = request.getParameter("angka2");
int min = Integer.parseInt(a);
int max = Integer.parseInt(b);

Setelah parameter yang kita butuhkan sudah berhasil ter-define, maka selanjutnya kita masuk kedalam tahap logika coding utama.

for(int i=min;i<=max;i++){
    int x = 0;
    for(int j=2;j<=i;j++){
        if(i%j==0){
            if(i!=j){
                x = 1;
            }
            if(x != 1 && i==j){
                out.print(i+",");
            }
        }
    }
}

Proses berjalan nya coding utama sebagai berikut :
  • Looping nilai i dari input angka terkecil "angka1" hingga angka terbesar "angka2", sekaligus mendefine 1 variable x = 0, dimana variable x tersebut berfungsi sebagai penanda saat proses perhitungan modulus berlangsung.
  • Looping nilai j dimulai dari angka "2" hingga lebih kecil sama dengan nilai i. Dikarenakan proses dimulai dari modulus 2.
  • Jika hasil i mod j = 0, apakah nilai i != j , jika benar maka ubah nilai x = 1.
  • Jika nilai i = j, apakah nilai x != 1 dan nilai i = j, jika benar maka cetak nilai i, jika salah maka lakukan proses looping pada nilai modulus.

Form input angka



Output bilangan prima


Demikianlah logika implementasi bilangan prima pada JSP.
Semoga bermanfaat :)

Bagaimana cara kerja JSP Forward ?

Hay Gaes, selamat hari Rabu :D

Sebelum kita melangkah pada JSP forward, sebelumnya saya akan membahas sedikit tentang JSP. Apakah JSP itu? JSP (Java Server Pages) adalah bahasa scripting untuk web programing yang bersifat server side seperti halnya PHP dan ASP.

JSP dapat berupa gabungan antara baris HTML dan fungsi-fungsi dari JSP itu sendiri. Berbeda dengan servlet yang harus dikompilasi oleh user menjadi class sebelum dijalankan, JSP tidak perlu dikompilasi oleh user akan tetapi server yang akan melakukan tugasnya tersebut.

Setelah kita mengetahui sedikit apa itu JSP, selanjutnya saya akan mencoba untuk menerangkan tentang JSP forward, dan juga sample script coding yang digunakan.

Dalam pembahasan kali ini saya akan menggunakan 2 file jsp, yang pertama adalah home.jsp (home page), dan yang lainnya adalah hitung.jsp (forward page).

home.jsp

<%-- 
    Document   : home
    Created on : Apr 2, 2016, 11:01:14 AM
    Author     : Bagus Dwiyanu
--%>

<%@page contentType="text/html" pageEncoding="UTF-8"%>
<!DOCTYPE html>
<html>
    <head>
        <meta http-equiv="Content-Type" content="text/html; charset=UTF-8">
        <title>JSP Page</title>
    </head>
    <body>
        <% 
          String angka = request.getParameter("angka1");
          if(angka != null)
          {
        %>
        <jsp:forward page="hitung.jsp">
            <jsp:param name="nama" value="Bagus Dwiyanu" />
            <jsp:param name="nim" value="1311510117" />
        </jsp:forward>
        <%
          } else {
        %>
        <form action="home.jsp">
            <table>
                <tr>
                    <td>Input Angka 1</td>
                    <td>:</td>
                    <td><input type="text" name="angka1"></td>
                </tr>
                <tr>
                    <td>Input Angka 2</td>
                    <td>:</td>
                    <td><input type="text" name="angka2"></td>
                </tr>
                <tr>
                    <td><input type="submit" value="Cetak"></td>
                </tr>
            </table>
        </form>
        <% } %>
    </body>
</html>

Penjelasan Penggalan Script

Disini script akan membaca sebuah string "angka" pada parameter "angka1" di home.jsp, apabila value "angka" sudah terisi (tidak kosong), maka home.jsp akan langsung mem-forward sebuah parameter ke hitung.jsp.

Contoh parameter disini yang akan diforward adalah :
nama parameter "nama" dengan value "Bagus Dwiyanu"
nama parameter "nim" dengan value "1311510117"

<% 
  String angka = request.getParameter("angka1");
  if(angka != null)
  {
%>
<jsp:forward page="hitung.jsp">
    <jsp:param name="nama" value="Bagus Dwiyanu" />
    <jsp:param name="nim" value="1311510117" />
</jsp:forward>

apabila string "angka" pada home.jsp belum terisi sebuah value (null), maka akan tampil form input pada home.jsp

<form action="home.jsp">
    <table>
        <tr>
            <td>Input Angka 1</td>
            <td>:</td>
            <td><input type="text" name="angka1"></td>
        </tr>
        <tr>
            <td>Input Angka 2</td>
            <td>:</td>
            <td><input type="text" name="angka2"></td>
        </tr>
        <tr>
            <td><input type="submit" value="Cetak"></td>
        </tr>
    </table>
</form>

hitung.jsp

<%-- 
    Document   : hitung
    Created on : Mar 26, 2016, 12:10:10 AM
    Author     : Bagus Dwiyanu
--%>

<%@page contentType="text/html" pageEncoding="UTF-8"%>
<!DOCTYPE html>
<html>
    <head>
        <meta http-equiv="Content-Type" content="text/html; charset=UTF-8">
        <title>JSP Page</title>
    </head>
    <body>
        <table>
            <tr>
                <td>Bilangan Prima</td>
                <td>:</td>
                <td>
                    <%
                        //out.print("Bilangan Prima :"+request.getParameter("angka1"));
                        String a = request.getParameter("angka1");
                        String b = request.getParameter("angka2");
                        int min = Integer.parseInt(a);
                        int max = Integer.parseInt(b);
                        for(int i=min;i<=max;i++){
                            int x = 0;
                            for(int j=2;j<=i;j++){
                                if(i%j==0){
                                    if(i!=j){
                                        x = 1;
                                    }
                                    if(x != 1 && i==j){
                                        out.print(i+",");
                                    }
                                }
                            }
                        }
                        //out.print("Bilangan Prima : "+nilai);
                        //out.print("Welcome "+request.getParameter("angka1"));
                    %>
                </td>
            </tr>
            <tr>
                <td>Bilangan Fibonacci</td>
                <td>:</td>
                <td>
                    <%
                        //out.print("Bilangan Prima :"+request.getParameter("angka1"));
                        String c = request.getParameter("angka1");
                        String d = request.getParameter("angka2");
                        int min1 = Integer.parseInt(c);
                        int max1 = Integer.parseInt(d);
                        
                        int[] feb = new int[max1];
                        feb[0] = 0;
                        feb[1] = 1;
                        for(int i=2;i<max1;i++){
                            feb[i] = feb[i-1] + feb[i-2];
                        }
                        for(int i=min1;i<max1;i++){
                            if(feb[i]>=min1 && feb[i]<max1){
                                out.print(feb[i] + " ");
                            }
                        }
                    %>
                </td>
            </tr>
            <tr><td><br/></td></tr>
            <tr>
                <td>Nama : <%=request.getParameter("nama")%><td/>
            </tr>
            <tr>
                <td>NIM : <%=request.getParameter("nim")%></td>
            </tr>
        </table>
    </body>
</html>

Penjelasan Penggalan Script

Script untuk get parameter yang sudah diforward oleh home.jsp adalah sebagai berikut

<tr>
    <td>Nama : <%=request.getParameter("nama")%><td/>
</tr>
<tr>
    <td>NIM : <%=request.getParameter("nim")%></td>
</tr>

Tampilan home.jsp


Pada home.jsp ini hanya akan ada 2 inputan data saja (input data ini diperuntukan pada proses bilangan prima dan fibonacci), dan juga tombol submit.

Tidak ada input data "Bagus Dwiyanu" dan "1311510117" (parameter yg akan diforward)

Ketika form input sudah di isi, kemudian disubmit, pada hitung.jsp akan menampilkan proses bilangan prima, fibonacci, dan juga parameter yg sudah ter-forward.

Tampilan hitung.jsp


Demikianlah tutorial cara kerja JSP forward.
Semoga bermanfaat :)

Logika Bilangan Fibonacci pada JSP

Bilangan Fibonacci adalah sebuah bilangan dimana hasil dari penjumlahan fibonacci merupakan penjumlahan 2 bilangan sebelumnya, dan dilakukan secara berulang (rekursi).

Sebagai contoh input bilangan pertama adalah 0, dan bilangan ke-2 adalah 1, maka hasil yang didapat adalah 0 1 1 2 3 5 8 13 21 34 55 89 dan seterusnya.




Implementasi pada bahasa pemrograman


Pada saat menampilkan perhitungan fibonacci, maka penjumlahan antara lain

bil 1, bil 2
bil 3 = bil 1 + bil 2
bil 4 = bil 2 + bil 3
bil 5 = bil 3 + bil 4
bil 6 = bil 4 + bil 5
dan seterusnya.

Script


<%
String c = request.getParameter("angka1");
    //memanggil parameter "angka1" pada home.jsp (form input data)
String d = request.getParameter("angka2");
    //memanggil parameter "angka2" pada home.jsp (form input data)
int min1 = Integer.parseInt(c);
    //parse String to Integer
int max1 = Integer.parseInt(d);
    //parse String to Integer
int[] feb = new int[max1];
    //define array baru dengan maximum nilai array adalah variable max1
feb[0] = 0;
feb[1] = 1;
    //define array[0] dan array[1] untuk perhitungan awal
for(int i=2;i<max1;i++){
    feb[i] = feb[i-1] + feb[i-2]
        //looping i dimulai dari 2, karena feb[0] dan feb[1] sudah ter-define sebelumnya
        //feb[2] = feb[2-1] + feb[2-2]
        //feb[2] = feb[1] + feb[0]
        //feb[2] = 1 + 0 = 1
        //feb[3] = feb[3-1] + feb[3-2]
        //feb[3] = 1 + 1 = 2
        //feb[4] = feb[4-1] + feb[4-2]
        //feb[4] = 2 + 1 = 3
        //feb[5] = feb[5-1] + feb[5-2]
        //feb[5] = 3 + 2 = 5
        //feb[max1] = dan seterusnya
}
for(int i=min1;i<max1;i++){
    if(feb[i]>=min1 && feb[i]<max1){
      out.print(feb[i] + " ");
          //jika feb[i] lebih besar sama dengan dari nilai "min1" dan feb[i] lebih kecil "max1"
          //maka cetak nilai array dari feb[i]
          //jika persyaratan (if) tidak terpenuhi, maka lanjut proses looping 
    }
}
%>

Form input angka



Output bilangan fibonacci



Demikianlah logika implementasi bilangan fibonacci pada JSP.
Semoga bermanfaat :)